Menambahkan Menu Klik Kanan pada e-Audit

Menambahkan Menu Klik Kanan pada e-Audit

Diantara Prenko-prenko mungkin ada yg kebiasaan pake KKP hasil dari Apiseta, namun dirubah dalam format xlsx. Nah untuk Prenko-prenko yang menggunakan KKP Apiseta dalam format xlsx tentunya kehilangan menu navigasi yang bisa diakses dengan klik kanan. Padahal menu navigasi sangat berguna untuk memudahkan kita berpindah sheet. Jangan kecewa, kita bisa … Continue reading

Delete semua objek Name Object dengan VBA

Tahukah anda ketika anda mengcopy sheet antar file apa saja yang terbawa?Tanpa disadari ternyata tidak hanya yang nampak di layar(worksheet) saja yang tercopy, melainkan ada objek lain yang ikut terbawa, yaitu “Name Object”.Daftar Name ini bisa anda lihat pada menu “Names Manager” pada ribbon “Formula”.Secara umum bila anda tidak menggunakan … Continue reading

Membuat PowerQuery bisa menggunakan data/parameters yang dinamis

Membuat PowerQuery bisa menggunakan data/parameters yang dinamis

Powerquery adalah salah satu alat di Excel yang sangat powerfull namun akan menimbulkan kesulitan bagi pihak yang tidak memiliki pengetahuan tentang PQ ataupun bagi yang menguasai PQ kurang luwes karena setiap kali mesti masuk ke PQ untuk mengubah data/Query. Tidak seperti Excel yang jika data kita ubah maka data lain … Continue reading

IDX Template : Cara mudah sedot data profil emiten BEI dari idx.co.id, vPower Query-update 20240804

IDX Template : Cara mudah sedot data profil emiten BEI dari idx.co.id, vPower Query-update 20240804

Jika kita baca serial sedot data dari BEI (https://www.idx.co.id/) via Powerquery yaitu : Download Data Bursa Efek Indonesia (idx.co.id) gunakan PowerQuery Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. II (Info Perdagangan saham) Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. III (Download Dokumen Pengumuman) Download Data Bursa Efek Indonesia … Continue reading

Membuat Macro/VBA yang dapat diakses dengan Keyboard shortcuts

Membuat Macro/VBA yang dapat diakses dengan Keyboard shortcuts

Untuk membuat VBA/Macro ada 2 cara : Cara mudah adalah dengan record macro, nanti tinggal kita edit hasilnya. Bisa juga kita cari  code yang ada diinternet lalu kita edit Kita mulai dulu dari yang pertama Kita akan mencoba membuat macro yang dapat paste secara value/angkanya saja dan sekaligus transpose 1.  Cara Pertama, Record … Continue reading

Menempelkan fungsi VBA Terbilang (Number to Word) pada workbook

Menempelkan fungsi VBA Terbilang (Number to Word) pada workbook

Jika kita baca artikel Mengubah angka menjadi kata/terbilang (misalnya : 212 menjadi dua ratus dua belas) Fungsi “Terbilang” dibuat dengan VBA (Visual Basic for Application) yang berarti bukan murni fungsi Excel tapi merupakan fungsi yang dibuat pemakai atau User Defined Function (UDF) UDF sangat powerful karena bisa membuat fungsi yang … Continue reading

Merekam langkah2 konversi/Import file Report/Print Image ke Excel 2007

Merekam langkah2 konversi/Import file Report/Print Image ke Excel 2007

Sering kali waktu kita mengkonversi file report/Print Image  ke Excel terjadi kesalahan sehingga menghasilkan GL yang tidak balance misalnya, hal ini diakibatkan kesalahan dalam memotong fixed width text report. Capek sekali kalau  kita mesti mengulang lagi dari awal, oleh karena itu kita bisa gunakan VBA untuk merekam langkah2 dalam mengconversi … Continue reading

Import dan Merge semua file Access (mdb) pada satu folder ke dalam Microsoft Excel

Import dan Merge semua file Access (mdb) pada satu folder ke dalam Microsoft Excel

Misalnya kita menerima e-spt PPh 21/PPN yang berupa file mdb (access 2003 kebawah) dari WP yang memiliki banyak cabang maka akan terdapat file mdb sebanyak cabang yang kita periksa, untuk menggabungkan tabel2 tertentu di semua file mdb tersebut tentu cukup menyita waktu, oleh karena itu akan dibuatkan suatu script VBA. … Continue reading

Text Collector versi VBA Excel

Text Collector versi VBA Excel

TxtCollector adalah freeware yang dibuat untuk menggabungkan(merge) banyak file text dalam satu direktori/folder + subfolder menjadi satu file saja (http://bluefive.pair.com/txtcollector.htm) Options/Features Grabs all .txt files from a directory and combines them Puts directory-, file name and separator between each text file Possibility to add your own extensions and separators Popup … Continue reading