Studi Kasus: Sedot data Pengadaan (LPSE) Nasional berdasarkan NPWP Pemenang tender

Jika kita buka web Pusat Informasi Pengadaan nasional yang beralamat di : http://202.43.173.69:8080/ maka kita akan dapatkan data LPSE se-Indonesia, jadi kita ternyata bisa ambil data WP KPP kita yang pernah menang di lelang pengadaan Nasional, ini bisa jadi sumber data (mungkin) yang lumayan berguna.  Dengan Web ini maka kita tidak perlu capek2 mengambil data dari Masing LPSE2 baik ditingkat pemda atau kementerian/lembaga satu persatu Continue reading

Studi Kasus: Sedot Penjualan Product dari Bukalapak Seller dan Convert ke Excel

Studi Kasus: Sedot Penjualan Product dari Bukalapak Seller dan Convert ke Excel

Bukalapak adalah salah satu e-Commerce di Indonesia, berikut kita ajarkan cara sedot penjualan produk dari salah satu seler di BL, caranya sama dengan Toped atau Shopee, namun ada tricks agar bisa sukses sedot data karena BL memerlukan Access Token rahasia agar mau disedot dan access ini hanya berlaku beberapa menit. … Continue reading

Studi Kasus : Sedot Toko Tokopedia Cara Gampang (versi Template) dan Convert sekaligus

Studi Kasus : Sedot Toko Tokopedia Cara Gampang (versi Template) dan Convert sekaligus

Di Artikel ini akan kita buatkan template file Excel yang memudahkan kita dalam menarik data Tokopedia serta cara gampang mengconvert gunakan Powerquery. jadi link sudah tinggal edit sedikit lalu sedot gunakan e-Audit
Jika sudah akan diconvert sekaligus satu folder/satu toko jadi gak satu satu kayak cara sebelumnya Continue reading

Studi Kasus: Sedot Data Harga Komoditas BAPPEPTI

Studi Kasus: Sedot Data Harga Komoditas BAPPEPTI

Kita akan mendownload info harga per hari dari beberapa Komoditi seperti Padi, Bawang Merah dll dari beberapa daerah seluruh Indonesia Di web Info Harga BAPPEPTI. Kita akan menyedot semua data yang tersedia, disimpan dalam bentuk text file lalu kita ubah menjadi Data Excel dengan PowerQuery Continue reading

Mendelete karakter wildcard di workbook

Mendelete karakter wildcard di workbook

Jika kita mendapatkan ada karakter2 yang mau diganti biasanya cukup kita gunakan Find and Replace atau Ctrl+H  , kita ketikkan kata/karakter yang mau diganti dan kata/karakter pengganti..simple Namun ada beberapa karakter yang tidak bisa disearch dengan cara biasa…yaitu karakter Asterik(*), Question Mark(?) dan Tilde(~) berikut contoh workbook dan hasil pencarian … Continue reading

Mengambil softcopy data dari aplikasi DOS jadul (versi vmware)

Kita mungkin pernah mengalami WP yang kita periksa menggunakan aplikasi jadul yang hanya bisa ngeprint saja, sementara kita tidak bisa mengakses databasenya karena mungkin sangat rumit ataupun sangat kuno sehingga excel tidak bisa mengenalinya, biasanya aplikasi ini menggunakan OS DOS yang tidak bisa dieksekusi di PC kita yang menggunakan windows … Continue reading

Bagaimana menggabungkan beberapa text file menjadi satu dengan DOS

Bagaimana menggabungkan beberapa text file menjadi satu dengan DOS

Jika kita mendapatkan data berupa file2 text maka kita bisa conversi satu file, lalu dilanjutkan dengan file berikutnya sampai selesai, jadi bayangkan jiika kita menerima file lebih dari 2, capek deeh…. Maka biasanya sih file2 tersebut kita gabung2kan dulu jadi 1 file utuh baru kita conversi.  Untuk menggabungkan ada beberapa … Continue reading

Mengubah text menjadi Date/Tanggal

Mengubah text menjadi Date/Tanggal

Excel memiliki kemampuan untuk mengubah tanggal menjadi text atau sebaliknya. Perlu diingat bahwa tanggal sebenarnya adalah angka yang menunjukkan jumlah hari setelah tanggal 1 Januari 1900. Jadi kalau tanggal 9 Agustus 2014 sebenarnya adalah 41860, untuk mengetahui apakah suatu cell berisi tanggal atau Text yang berformat tanggal adalah melakukan operasi matematika(tambah/kurang/kali,dll) … Continue reading

Import file dengan ekstension fdb/gdb (firebird/interbase)

Import file dengan ekstension fdb/gdb (firebird/interbase)

Kalau kita menerima file dengan ekstensi fdb maka itu merupakan file dari program database server firebird. Firebird merupakan program database server yang cukup populer karena open source dan bisa digunakan di Windows, Mac OS maupun Linux (baca selengkapnya disini http://www.firebirdsql.org/en/start/) Untuk bisa mengimport kita perlu install Database server Firebird, http://www.firebirdsql.org/en/server-packages/ Driver … Continue reading

Mengedit Konfigurasi ODBC Untuk Windows 64 bit

Mengedit Konfigurasi ODBC Untuk Windows 64 bit

Untuk versi 32-bit baca : Mengedit Konfigurasi ODBC Jika kita pernah membuka database via ODBC kita pasti tahu bahwa konfigurasi yang baru kita buat tidak bisa diedit, karena emang gak ada menunya, cukup menjengkelkan karena kalo ada kesalahan kita harus mengetik ulang konfigurasi tersebut   Tidak ada tombol atau menu klik … Continue reading