Mencari Table yang penting dari database SAP di Microsoft SQL Server dan Cara efisien Convert ke Power Query

Mencari Table yang penting dari database SAP di Microsoft SQL Server dan Cara efisien Convert ke Power Query

Jika kita memeriksa WP yang menggunakan Database Ms. SQL Server dan kita mencoba untuk mengambil databasenya dan menganalisa dengan membuka semua tabel satu persatu itu adalah langkah yang tepat…. jika jumlah tabel cuman 10-20. Bagaimana jika WP menggunakan SAP/Ms. Dynamic AX yang memiliki tabel sampai ribuan? Langkah yang saya lakukan … Continue reading

Studi Kasus: Sedot Penjualan Product dari Bukalapak Seller dan Convert ke Excel

Studi Kasus: Sedot Penjualan Product dari Bukalapak Seller dan Convert ke Excel

Bukalapak adalah salah satu e-Commerce di Indonesia, berikut kita ajarkan cara sedot penjualan produk dari salah satu seler di BL, caranya sama dengan Toped atau Shopee, namun ada tricks agar bisa sukses sedot data karena BL memerlukan Access Token rahasia agar mau disedot dan access ini hanya berlaku beberapa menit. … Continue reading

Cara meng-Convert Data JSON Satu Folder Sekaligus

Cara meng-Convert Data JSON Satu Folder Sekaligus

Misalnya kita menarik data Web yang hasilnya berupa file JSON (File text yang memiliki strukture tertentu) maka kita bisa mengubah SATU file JSON dengan mudah, tinggak klik-klik-next-next-selesai, namun jika ada puluhan file kan capek juga mengubah satu persatu Disini akan kita ajari membuat suatu Fungsi yang akan mengconvert File JSON … Continue reading

Studi Kasus : Sedot Toko Tokopedia Cara Gampang (versi Template) dan Convert sekaligus

Studi Kasus : Sedot Toko Tokopedia Cara Gampang (versi Template) dan Convert sekaligus

Di Artikel ini akan kita buatkan template file Excel yang memudahkan kita dalam menarik data Tokopedia serta cara gampang mengconvert gunakan Powerquery. jadi link sudah tinggal edit sedikit lalu sedot gunakan e-Audit
Jika sudah akan diconvert sekaligus satu folder/satu toko jadi gak satu satu kayak cara sebelumnya Continue reading

Membuat PowerQuery bisa menggunakan data/parameters yang dinamis

Membuat PowerQuery bisa menggunakan data/parameters yang dinamis

Powerquery adalah salah satu alat di Excel yang sangat powerfull namun akan menimbulkan kesulitan bagi pihak yang tidak memiliki pengetahuan tentang PQ ataupun bagi yang menguasai PQ kurang luwes karena setiap kali mesti masuk ke PQ untuk mengubah data/Query. Tidak seperti Excel yang jika data kita ubah maka data lain … Continue reading

IDX Template : Cara mudah sedot data profil emiten BEI dari idx.co.id

IDX Template : Cara mudah sedot data profil emiten BEI dari idx.co.id

Jika kita baca serial sedot data dari BEI (https://www.idx.co.id/) via Powerquery yaitu : Download Data Bursa Efek Indonesia (idx.co.id) gunakan PowerQuery Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. II (Info Perdagangan saham) Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. III (Download Dokumen Pengumuman) Download Data Bursa Efek Indonesia … Continue reading

Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. IV (Daftar Links tersembunyi)

Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. IV (Daftar Links tersembunyi)

Di postingan ini akan dibahas beberapa menu dan link tersembunyi yang ada, juga akan diberikan file excel hasil kerja dari awal untuk didonlot lalu dianalisa File dari bag. 1 sampai 4 [wpfilebase tag=file id=317 tpl=download-button /] A.  Ambil banyak data Emiten sekaligus Copy Kode emiten dari sheet daftar Emiten Bikin … Continue reading

Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. III (Download Dokumen Pengumuman)

Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. III (Download Dokumen Pengumuman)

Jika pada bagian 2 ( baca http://eoditor.com/2020/12/download-data-bursa-efek-indonesia-gunakan-powerquery-bag-ii-info-perdagangan-saham/) kita membuka profil dan menarik data perdagangan maka dibagian ini agak sedikit berbeda cara penyedotan menggunakan PQ serta cara membuat link agar dokumen bisa didownload sekaligus Dibagian ini penarikan menggunakan PQ tidak otomatis membuat Dokumen bisa didonlot oleh karena itu kita mesti gunakan … Continue reading

Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. II (Info Perdagangan saham)

Download Data Bursa Efek Indonesia gunakan PowerQuery Bag. II (Info Perdagangan saham)

JSON (dilafalkan “Jason”), singkatan dari JavaScript Object Notation (bahasa Indonesia: notasi objek JavaScript), adalah suatu format ringkas pertukaran data komputer. Formatnya berbasis teks dan terbaca-manusia serta digunakan untuk merepresentasikan struktur data sederhana dan larik asosiatif (disebut objek). Format JSON sering digunakan untuk mentransmisikan data terstruktur melalui suatu koneksi jaringan pada … Continue reading

Download Data Bursa Efek Indonesia (idx.co.id) gunakan PowerQuery

Download Data Bursa Efek Indonesia (idx.co.id) gunakan PowerQuery

Untuk menarik data saham/emiten di BEI (https://www.idx.co.id/) belum bisa menggunakan e-Audit Utilities karena mereka menggunakan teknologi web yang baru, yaitu menggunakan JSON.  tapi kita bisa gunakan teknologi terbaru Microsoft Excel yaitu PowerQuery Kelebihan cara ini : Bisa menarik data secara sekaligus Bisa menarik data yang tidak nampak di web (disembunyikan) … Continue reading