LEFT, RIGHT, dan MID Function

LEFT, RIGHT, dan MID Function

LEFT Menghasilkan karakter sebanyak yang kita inginkan dimulai dari karakter paling kiri kiri/karakter pertama Syntax LEFT(text,num_chars)   Text   Harus ada, String/Teks yang ingin diextract/ diambil karakternya Num_chars Optional, Jumlah karakter yang mo diambil Num_chars Tidak boleh negatif Jika num_chars lebih besar dari panjang text maka seluruh teks akan diexctract Jika … Continue reading

DATEDIF Function

Berfungsi untuk menghitung perbedaan antara 2 tanggal dalam berbagai interval seperti tahun, bulan, dan hari. Fungsi ini tersembunyi artinya tidak ada di dokumentasi excel. Berguna untuk menghitung Denda/Bunga ataupun menghitung Aging Piutang/Hutang Syntax: DATEDIF(Date1, Date2, Interval) Date1 adalah Tanggal pertama, atau tanggal yang lebih dulu terjadi Date2 adalah Tanggal kedua Interval adalah type … Continue reading

Membuka file Excel 2007/2010 di Excel 2000/2003/XP

Microsoft mengubah format file Office (Word, Excel, dan PowerPoint) menjadi format Open XML yang akibatnya menjadikan file tersebut tidak bisa dibuka oleh Office yang sebelumnya Agar bisa membuka,mengedit, men-Save dan menciptakan file sistem Office 2007/2010 di Office lama anda maka perlu menginstall Compatibility Pack for the Word, Office Excel, and Office PowerPoint … Continue reading

VBA Excel : Mencari kata paling belakang

VBA Excel : Mencari kata paling belakang

Jika kita lihat pada artikel Step by Step Guide: Mencari kata paling belakang, terlihat untuk mengambil kata paling belakang aja susah banget kalau menggunakan formula, udah gitu memahaminya juga nggak gampang Cara yang paling gampang dalam mengambil kata paling belakang adalah menggunakan VBA, disamping itu juga lebih mudah dipahami karena bisa … Continue reading

Step by Step Guide: Mencari kata paling belakang

Step by Step Guide: Mencari kata paling belakang

Kita akan mencari kata paling belakang dari suatu kelompok cells, dimana panjang kalimat tidak beraturan sehingga kita harus menggunakan : Mid, mengambil text sesuai posisi dan panjang tertentu Substitute, menggantikan text denga text lainnya Len, menghitung jumlah/panjang teks Trim, membuang kelebihan spasi Disini rumusnya sangat kompleks dan sangat panjang sehingga … Continue reading

SUBSTITUTE function

Substitutes akan menggantikan suatu text dengan teks yang baru di suatu kalimat Syntax SUBSTITUTE(text,old_text,new_text,instance_num) Text adalah Kalimat atau cells yang berisi kalimat yang ingin diganti sebagian teksnya dengan yang baru Old_text adalah text yang ingin diganti New_text adalah text yang baru Instance_num adalah yang keberapa? artinya jika karakter/text tersebut ada beberapa … Continue reading