OFFSET Function

Menghasilkan suatu referensi/ range yang berlokasi serta memiliki dimensi sesuai dengan argumen yang diberikan Syntax OFFSET(reference,rows,cols,[height],[width])   Reference merupakan cells/range yang dijadikan dasar dari lokasi Rows adalah berapa baris dari reference yang dikehendaki (posisi atas atau bawah) kalau postif berarti turun sedangkan negatif berarti naik, kalau 0 (Nol) berarti tetap Cols adalah berapa Kolom … Continue reading

Membuat File Backup/ salinan setiap kali men-save dokumen

Excel memberikan banyak protection untuk melindungi user dari kerusakan file karena masalah hardware (listrik mati atau harddisk rusak) ataupun software (komputer hang/ bugs) namun tidak secara otomatic enabled Salah satunya adalah membuat backup dari file lama setiap kali mensave, jadi kita akan selalu punya dua file yang saling mendukung kalau … Continue reading

MATCH function

Match function mencari suatu nilai tertentu pada suatu tabel/ range dan menghasilkan posisi dimana nilai tadi ditemukan contoh range A1:A3 berisi 5, 25, and 38, maka rumus =MATCH(25,A1:A3,0) menghasilkan  2, karena 25ada diposisi ke -2 Syntax MATCH(lookup_value, lookup_array, [match_type]) lookup_value , diperlukan/harus ada, nilai yang ingin dicari.bisa berupa number, text, atau logical … Continue reading

VLOOKUP Function

Vlookup berguna untuk meng-lookup/ mencari suatu nilai pada suatu table/ range secara vertikal. Vlookup akan mencari pada kolom pertama pada suatu table atas nilai tertentu, jika ketemu disuatu baris tertentu lalu akan mengembalikan nilai sesuai dengan kolom yang diminta. Misalnya, lihat gambar dibawah ini Jika kita ketik =vlookup(“10.1.02.004”,A1:B12,2,false) maka  komputer … Continue reading

SEARCH Function

Description SEARCH akan mencari suatu teks dalam teks yang lain, fungsi ini akan menghasilkan posisi dari teks yang kita cari tersebut, misalnya untuk mencari kata “pajak” di kalimat “Direktorat jenderal pajak” kita akan menulis rumus sbb. =Search(“pajak”, “Direktorat Jenderal Pajak”) Maka akan menghasilkan 16 karena pajak diketemukan mulai karakter ke-16 dari … Continue reading

IF Function

Fungsi IF akan menghasilkan suatu nilai tertentu jika kondisi tertentu dipenuhi, dan nilai yang lain jika tidak terpenuhi. Misalnya kita akan menentukan apakah suatu cells berisi kata “Gaji” atau tidak, jika ada berikan nilai “PPh 21”, jika tidak maka berikan nilai blank/kosong Sintaks IF(logical_test, value_if_true, [value_if_false]) Fungsi if memiliki argument sbb: … Continue reading