Studi Kasus: Convert Json file dari eCommerce menjadi data Excel (Part I: Single file)

Jika kita belajar sedot data eCommerce pada artikel2 sebelumnya yang menggunakan e-Audit Utilities maka hasil sudah jadi excel data, nah bagaimana kalo ada data lain yang dibutuhkan karena demi efisiennya aplikasi hanya mengambil data Penjualan dan Unitnya saja

Jangan kuwatir karena e-Audit pasti menyimpan file json yang disedot jadi kita bisa olah manual jika kita pengen tahu data apa yang disediakan di file json tersebut. File JSON adalah file data yang terstruktur seperti database namun dalam bentuk universal yaitu textfile

Caranya:

  1. Misalnya kita sudah sedot data eCommerce gunakan Aplikasi e-Audit Utilities
  2. Baca :  http://eoditor.com/2023/02/studi-kasus-sedot-data-ecommerce-sekaligus-langsung-banyak-multiple-ecommerce-links/
  3. Atau : http://eoditor.com/2023/01/sedot-data-e-commerce-tokopedia-bukalapak-shopeeblibli-dan-lazada/
  4. Proses ini menghasilkan file json sebagai hasilnya
  5. Buka folder data (sesuai setting di e-Audit Utilities)
  6. Cari folder hasil sedot
  7. Ini contohnya
  8. nah untuk mengolah data JSON tidak bisa menggunakan excel biasa
  9. Coba kita buka file diatas kita gunakan file open
  10. Atau kita buka pake notepad
  11. Nah untuk bisa ditampilkan di Excel maka kita gunakan Powerquery
  12. Klik Data - Get Data - From file - From JSON
  13. Pilih salah satu file
  14. Akan terbuka PQ Editor
  15. Kita cari yang LIST
  16. Klik List di baris terakhir
  17. Akan terbuka banyak Record
  18. Nah ini data yang kita cari
  19. Kita klik To Table
  20. Lalu klik OK saja jika ada form keluar
  21. Lalu kita expand kolom tadi
  22. Klik saja kotak kecil dikanan atas label
  23. Uncheck  Use Original Column name as prefix
  24. lalu klik OK
  25. Kita cari diantara kolom 2 baru Product id, Nama Produk , price,  Kuantitas Penjualan, URL Product
  26. Ada semua kecuali Jumlah kuantitas penjualan
  27. Kita mesti cek satu2 semua yang berbentuk Record/List
  28. Kalo Record klik aja kotak kecil di kanan atas langsung ketahuan isinya
  29. Kalo list kita klik juga nanti dia akan muncul pilihan di bawah ini
  30. Pilih saja Expand to new row
  31. Lalu extract record yang dihasilkan, kalo sudah yakin langsung aja pilih kolom yang dibutuhkan
  32. Lalu kita delete kolom2 yang tidak diperlukan
  33. caranya kita klik kanan lalu pilih remove column
  34. ini hasilnya
  35. Kita atur urutan kolom
  36. Caranya klik lalu seret sesuai keinginan
  37. trus kita filter kolom Title
  38. kita buang yang bukan terjual karena data itu tidak berguna (hasil duplikasi dari langkah konvert List di langkah 40)
  39. Jika sudah Klik Close and Load
  40. Ini hasilnya
  41. Gampang kan

Catatan:

Bookmark the permalink.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *